Operasi Lilin Otanaha Resmi Digelar di Gorontalo 

Kriminal1238 Dilihat

Boalemo, POROSNEWS.ID – Apel Gelar Pasukan merupakan bentuk pengecekan akhir kesiapan personel maupun sarana prasarana, diharapkan pengamanan dapat terselenggara secara optimal dan sinergi, sehingga perayaan Natal 2022 serta Tahun Baru 2023 (Nataru) mampu berjalan dengan kondusif.

Seperti kita ketahui bersama bahwa laju pertumbuhan Covid-19 di Indonesia sudah terkendali, sehingga pemerintah memberikan pelonggaran berbagai aktivitas masyarakat, tegas Kapolri Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., melalui Kapolres Boalemo AKBP Deddy Herman pada Apel Pasukan operasi kepolisian terpusat lilin Otanaha 2022 dalam rangka pengamanan Natal dan Tanun Baru 2023, di lapangan polres, Kamis (22/12/2022).

Pengamanan Nataru di seluruh wilayah Indonesia berada pada PPKM Level 1. Momentum Nataru selalu ditunggu-tunggu oleh masyarakat Indonesia di setiap penghujung tahun dengan melaksanakan berbagai kegiatan, sehingga tentunya berimplikasi terhadap meningkatnya mobilitas masyarakat. Hal tersebut sebagaimana hasil survei dari Kemenhub, bahwa diperkirakan akan ada 44,17 juta orang melakukan pergerakan pada Nataru tahun ini.

Olehnya, Polri dengan dukungan TNI, K/L,
Pemerintah Daerah, Mitra Kamtibmas serta stakeholder terkait menggelar Operasi Kepolisian Terpusat dengan sandi Operasi Lilin 2022 selama 11 hari, mulai 23 Desember 2022 sampai 2 Januari 2023, serta dilanjutkan dengan KRYD mulai 3 Januari sampai 9 Januari 2023.

Operasi Lilin 2022 terdiri dari total 166.322
personel gabungan yang ditempatkan pada 1.845 pos pengamanan, 695 pos pelayanan dan 89 pos terpadu, guna mengamankan 52.636 objek pengamanan, sedangkan untuk wilayah Boalemo dikerahkan 81 personil.

“Guna mendukung berbagai upaya pengamanan pada Operasi Lilin 2022, optimalkan peran Command Center yang dilengkapi dengan berbagai fitur dan terintegrasi dengan CCTV di lapangan, sehingga upaya pengawasan maupun pengambilan keputusan dapat diambil secara cepat, serta tepat guna menghadapi perkembangan dinamika situasi di lapangan,” jelas Kapolri melalui Kapolres AKBP Deddy Herman.

Selain itu, perkuat juga strategi komunikasi
publik melalui berbagai saluran komunikasi. Pastikan setiap pemberian informasi tidak hanya sent, namun juga delivered, sehingga masyarakat betul-betul terbantu dengan informasi yang diberikan.

Perlu saya garis bawahi, keberhasilan pengamanan Operasi Lilin 2022 merupakan tanggung jawab bersama yang harus dapat kita selesaikan.

Oleh sebab itu, kepada seluruh personel pengamanan agar senantiasa memperkuat sinergisitas dan soliditas selama pelaksanaan tugas.

Saya yakin, dengan sinergisitas dan soliditas yang baik maka masyarakat dapat melaksanakan ibadah natal dengan khidmat, serta merayakan tahun baru dengan penuh suka cita.

Kepada seluruh personel pengamanan, saya
berpesan jadikan pengamanan Nataru sebagai sebuah kebanggaan. Oleh karena itu, laksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab, profesional, humanis dan pahami tugas maupun fungsinya masingmasing sesuai rencana operasi dengan mengedepankan langkah prediktif serta deteksi dini.

Tanamkanlah dalam diri, bahwa apa
yang kita lakukan merupakan wujud pengabdian kepada masyarakat, bangsa dan negara, serta merupakan bagian dari ibadah itu sendiri.

Apel Pasukan operasi kepolisian terpusat lilin Otanaha 2022 dalam rangka pengamanan Natal dan Tanun Baru 2023 diwilayah Boalemo turut di hadiri oleh Ketua DPRD Boalemo Karyawan Eka Putra Noho, Sekretaris Daerah Sherman Moridu, Kepala Dinas Perkimhubtan Safrudin Lamusu, Kepala Dinas Satpol-PP Agusparman Nahu, Kepala Kemenag Boalemo dan jajaran perwira Polres Boalemo. (f).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

35 komentar

  1. I’m amazed, I must say. Rarely do I encounter a blog that’s both equally educative and entertaining, and let me tell you, you have hit the nail on the head. The problem is something which too few folks are speaking intelligently about. I am very happy that I stumbled across this during my hunt for something concerning this.

  2. The very next time I read a blog, I hope that it does not fail me as much as this particular one. After all, Yes, it was my choice to read, but I actually thought you would probably have something useful to say. All I hear is a bunch of crying about something that you could possibly fix if you weren’t too busy looking for attention.

  3. Aw, this was an incredibly nice post. Taking the time and actual effort to create a very good article… but what can I say… I hesitate a lot and don’t manage to get nearly anything done.

  4. Hi there! This post couldn’t be written much better! Looking through this post reminds me of my previous roommate! He always kept preaching about this. I will forward this information to him. Pretty sure he’s going to have a very good read. Many thanks for sharing!

  5. A fascinating discussion is definitely worth comment. I think that you need to write more about this issue, it might not be a taboo matter but typically folks don’t talk about such topics. To the next! Kind regards!

  6. Nice post. I learn something totally new and challenging on blogs I stumbleupon every day. It will always be helpful to read articles from other writers and use something from other sites.

  7. Hi there, I think your site might be having internet browser compatibility problems. Whenever I look at your site in Safari, it looks fine however, if opening in Internet Explorer, it has some overlapping issues. I just wanted to give you a quick heads up! Apart from that, great site.

  8. I’m very pleased to uncover this web site. I wanted to thank you for your time for this particularly fantastic read!! I definitely really liked every part of it and i also have you book marked to look at new information in your web site.

  9. I must thank you for the efforts you have put in penning this site. I’m hoping to see the same high-grade blog posts from you in the future as well. In fact, your creative writing abilities has inspired me to get my very own site now 😉

  10. Aw, this was an exceptionally good post. Spending some time and actual effort to create a superb article… but what can I say… I put things off a lot and never seem to get anything done.

  11. The next time I read a blog, Hopefully it does not disappoint me as much as this one. I mean, I know it was my choice to read through, but I truly believed you would have something helpful to say. All I hear is a bunch of complaining about something that you could fix if you weren’t too busy searching for attention.

  12. I absolutely love your blog.. Great colors & theme. Did you develop this website yourself? Please reply back as I’m hoping to create my own personal blog and would love to know where you got this from or what the theme is called. Appreciate it!

  13. I was pretty pleased to uncover this web site. I need to to thank you for ones time just for this wonderful read!! I definitely savored every part of it and i also have you book-marked to see new information on your blog.

  14. I blog quite often and I truly appreciate your information. This article has really peaked my interest. I will book mark your website and keep checking for new details about once a week. I subscribed to your RSS feed too.

  15. Your style is very unique compared to other people I’ve read stuff from. Many thanks for posting when you’ve got the opportunity, Guess I’ll just bookmark this blog.

  16. sex nhật hiếp dâm trẻ em ấu dâm buôn bán vũ khí ma túy bán súng sextoy chơi đĩ sex bạo lực sex học đường tội phạm tình dục chơi les đĩ đực người mẫu bán dâm

  17. I really like looking through a post that will make men and women think. Also, many thanks for allowing for me to comment.

  18. Your passion for this topic shines through in your writing It’s clear that you put a lot of effort and thought into your posts Thank you for sharing your knowledge with us

  19. This is a really good tip particularly to those fresh to the blogosphere. Brief but very precise info… Appreciate your sharing this one. A must read post!

  20. Your style is really unique compared to other folks I have read stuff from. I appreciate you for posting when you’ve got the opportunity, Guess I will just book mark this blog.

  21. Everything is very open with a clear clarification of the issues. It was definitely informative. Your website is very useful. Many thanks for sharing.