Boalemo, POROSNEWS.ID – Paket sembako yang di serahkan untuk masyarakat kaum duafa di Kecamatan Paguyaman sebanyak 45 paket dan penerima penambahan insentif Guru TPQ sebanyak 2 orang.
Bantuan Paket sembako ini merupakan zakat maal dan infaq dari ASN dilingkungan Pemerintah Kabupaten Boalemo ungkap Ketua Baznas Boalemo Mus Moha, bertempat di Paguyaman, Kamis (3/11/2022).
Sementara Penjabat Bupati Dr. Drs. Hendriwan M.Si., bahwa bantuan paket sembako ini merupakan zakat maal dan infaq dari ASN dilingkungan Pemerintah Kabupaten Boalemo.
Saya berharap, bantuan paket sembako yang di berikan oleh baznas Boalemo ini dapat bermanfaat bagi masyarakat kaum duafa. Kerena bantuan ini bersumber dari zakat mall dan infaq dari para ASN yang ada di lingkungan Pemerintah Boalemo.
Dan saya berharap kepada pengurus baznas agar dapat mengelola Baznas tersebut sesuai dari harapan dari masyarakat. (f).