POROSNEWS.ID, Boalemo – Kami di hadapan bapak dan ibu menyampaikan pidato Bupati setelah di lantik tanggal 20 Oktober 2025 oleh bapak Presiden Prabowo Subianto di Istana Negara dan dilanjutkan mengikuti Retret di Magelang.
Ungkap Bupati Rum Pagau saat menyampaikan pidato perdana di hadapan parlemen Boalemo, Selasa (4/3/2025).
Dan inilah proses yang telah terjadi, olehnya mari sama-sama bergandengan tangan membangun Boalemo dimasa yang akan datang.
“Segala peristiwa yang lalu mari kita akhiri dan mari bersama membuka lembaran baru demi kemajuan Boalemo,” tegas Bupati Rum Pagau.
Mari kita menjalankan visi misi pemerintahan saat ini, sebab tujuan kita adalah mewujudkan kesejahteraan masyarakat Boalemo.
Jangan penghematan anggaran dijadikan alasan untuk membatasi aktivitas, tapi jadikanlah penghematan anggaran yang telah dilakukan semata-mata untuk skala prioritas yang bersentuhan langsung kepentingan masyarakat. (Adv).